LOVE YOUR MIND
LOVE YOUR MIND | 1 August 2024
Hormon adalah zat kimiawi yang berfungsi mengirimkan berbagai pesan ke seluruh tubuh. Perannya yang penting membuat perubahan jumlahnya dalam tubuh (meskipun hanya kecil) bisa menyebabkan perubahan dalam tubuh.
Salah satu fungsi hormon adalah mengatur suasana hati yang penting dalam menjaga kesehatan mental. Ada empat hormon yang berperan penting yaitu endorfin, oksitosin, dopamin dan serotonin. Ingin tahu selengkapnya soal 4 hormon ini bagaimana meningkatkan jumlahnya agar kita lebih bahagia? Simak infografis berikut ini.
RECOMMENDATION
PODCAST