facebook

LOVE YOUR MIND

ticket

Girls, Ini Perbedaan Compact Powder dan Loose Powder

Ketika membeli bedak, kamu suka bingung, nggak, sih pilih compact powder atau loose powder? Cari tahu bedanya, yuk, supaya paham fungsi keduanya.

Bedak tidak akan terlewatkan saat mengaplikasikan make up sehari-hari. Meski ingin menampilkannatural look, bedak pasti ada pada tahapan make up untuk menambah tampilan wajah makin paripurna sehinga kamu semakin percaya diri. 

Tapi kamu sadar nggak, Girls? Di pasaran, pasti kita menemukan dua jenis bedak yang berbeda yakni compact powder dan loose powder. Kedua jenis bedak ini bukanlah pilihan, karena keduanya memiliki fungsi yang berbeda untuk make up kita. Lantas apa perbedaan dari kedua jenis bedak ini? 

Apa Itu Compact Powderdan Loose Powder?


Compact Powder adalah salah satu produk riasan terlaris di pasaran karena berbentuk blok padat yang kompak dan ringkas sehingga mudah untuk dibawa-bawa di dalam tas. Compact powder hadir dengan busa atau puff untuk mengaplikasikannya ke wajah. 

Kebalikan dari compact powder yang padat, loose powder adalah bedak berbentuk bubuk atau powder. Loose powder seringkali dipilih karena mampu membuat hasil akhirnya yang halus, dan membuat make up tahan lama.


Cara Mengaplikasikan Compact Powder dan Loose Powder

Compact Powder

Compact powder memiliki formula yang lebih berat, yakni mengandung lebih banyak minyak daripada loose powder. Mengutip dari Soclyfe, compact powder adalah produk yang cocok untuk kulit kering dan normal karena jenis bedak ini mengandung minyak yang dapat membuat riasan lebih sempurna. 

Compact powder biasanya diaplikasikan di atas alas bedak, produk ini juga sering digunakan untuk memperbaiki riasan di siang hari. Jika kamu tidak terbiasa memakai alas bedak atau concealer, kamu juga bisa langsung menggunakan compact powder. 

0 comments
Newest
Newest
Oldest

PODCAST

Kami menggunakan cookies untuk meningkatkan pengalaman Anda pada situs web kami, mempersonalisasi konten dan iklan, serta menganalisis lalu lintas kami. Kami juga membagikan informasi tentang penggunaan Anda atas situs web kami dengan mitra periklanan dan analitik kami, yang dapat menggabungkannya dengan informasi lain yang telah Anda berikan kepada mereka atau yang telah mereka kumpulkan dari penggunaan Anda atas layanan mereka. Silakan klik Accept All Cookies jika Anda setuju dengan penggunaan semua cookies kami. Silakan klik Cookies Setting untuk menyesuaikan pengaturan cookies Anda di situs web kami. Anda dapat mengelola pengaturan cookie dengan mengeklik tautan Kebijakan Privasi di footer.
Pengaturan Cookies:
flying button