Dengan Kirei Lifestyle Innovation,
Upgrade Dirimu Jadi Lebih Baik Inside Out
Dengan
Kirei Lifestyle Innovation
Upgrade Dirimu
Jadi Lebih Baik
Inside Out

LOVE YOUR BODY

ticket

Bukan Hanya Cegah Ruam, Ini Alasan Moms Harus Selektif Memilih Popok

Ruam popok merupakan iritasi dan peradangan yang ditandai dengan bercak kemerahan di kulit bayi. Umumnya masalah ini terjadi di area yang tertutup popok, ...

Ruam popok merupakan iritasi dan peradangan yang ditandai dengan bercak kemerahan di kulit bayi. Umumnya masalah ini terjadi di area yang tertutup popok, seperti lipatan paha, pantat, dan area kelamin.

Untuk mencegah hal tersebut, salah satu saran terbaik yang wajib Moms pertimbangkan adalah, lebih selektif dalam memilih produk popok sekali pakai. Mau tahu alasannya? Simak yuk Moms penjelasannya berikut ini.

Kulit Bayi Masih Sangat Sensitif

Kulit bayi masih sangat sensitif, sehingga rentan mengalami masalah ruam popok dan lainnya. Bahkan penelitian tahun 2019 yang diterbitkan dalam Jurnal Ilmu Kebidanan Poltekkes Kemenkes Semarang, menyebut lebih dari 50 persen bayi yang menggunakan popok mengalami ruam. 

Tidak hanya itu, data terbaru menyebut jika prevalensi ruam popok secara global diperkirakan berada di angka 16–65%, dengan kasus tertinggi dialami bayi berusia di bawah 1 tahun, dan resiko tersebut mulai menurun saat berusia 2 tahun. 

Hal tersebut terjadi karena kurangnya kesadaran orang tua terhadap memilih produk popok sekali pakai yang tepat bagi Si Kecil.

Tidak Semua Pokok Punya daya Serap Tinggi

Tidak cukup dengan hanya menggunakan popok, alasan lainnya Moms wajib selektif dalam memilih popok sekali pakai adalah, tidak semua produk popok punya daya serap yang tinggi. 

ruam
popok
bayi
0 comments
Newest
Newest
Oldest

PODCAST

Kami menggunakan cookies untuk meningkatkan pengalaman Anda pada situs web kami, mempersonalisasi konten dan iklan, serta menganalisis lalu lintas kami. Kami juga membagikan informasi tentang penggunaan Anda atas situs web kami dengan mitra periklanan dan analitik kami, yang dapat menggabungkannya dengan informasi lain yang telah Anda berikan kepada mereka atau yang telah mereka kumpulkan dari penggunaan Anda atas layanan mereka. Silakan klik Accept All Cookies jika Anda setuju dengan penggunaan semua cookies kami. Silakan klik Cookies Setting untuk menyesuaikan pengaturan cookies Anda di situs web kami. Anda dapat mengelola pengaturan cookie dengan mengeklik tautan Kebijakan Privasi di footer.
Pengaturan Cookies:
flying button